Sunday, January 16, 2011
Subscribe to:
Posts (Atom)
Kupeluk cahaya rembulan sepanjang malam, tertatih dan terengah mengejar bayang dirinya tak henti. Dlm diam kupahami kehidupan. Malampun terasa menggigit, menyentak batinku di antara gemuruh burung-burung malam yg beterbangan. Aku terdesah memeluk erat impian dan harapan yang tersisa agar tak tersambar kepak riuh sayap burung-burung malam yang berebut arah. Ku cium bumi basah air mata dan juga bayangan diri sambil menyeru:"Ya Allah, ajari aku untuk selalu ingat, bersyukur dan khusyu' kepada-Mu".